Sering kali kita menilai orang sepintas mata memandang,kita tidak tau apa sebenarnya yang orang lain lakukan,kita sudah terlanjur menilai jelek kepada orang lain,hanya karena sikap orang itu di mata kita tak seperti yang kita harapkan,lantas kita sudah menghakimi dengan memberikan nilai negatif.
Tapi manusia juga satu satunya makhluk ciptaan allah yang paling semporna di bandingkan makhluk lainya,tentunya kita sebagai manusia juga di bekali akal dan pikiran untuk di pergunakan dengan sebaik baiknya.
Dengan akal pikiran,kita bisa membedakan mana yang baik dan yang buruk dalam kehidupan kita,sehingga kita akan menjadi manusia yang bersifat arif dan bijaksana dalam memandang suatu permasalahan ini untuk menjalani hidup ini...
Janganlah kita mudah bersikap su'udzon(berburuk sangka) pada orang lain tanpa kita tau sebanya dulu....sebaiknya bersikap kusnudzon(berbaik sangka) dan berilah kesempatan orang lain untuk menunjukan ataupun menjelaskan sesuatu kepada kita agar kita tau apa yang dia mau dan dia perbuat sehingga kita bisa menilai dengan benar apa yang mereka perbuat,
Di bawah ini bisa anda simak ceritanya.......
Seorang anak kecil memegang dua buah apel di kedua tangannya.
Ibunya datang mendekat, sambil tersenyum kemudian bertanya "Sayang.., boleh Mama minta satu?"
Si anak memandang ibunya beberapa detik, kemudian dengαή cepat menggigit kedua apelnya bergantian ...
Si ibu berusaha menyembunyikan kekecewaannya, senyumnya telanjur luntur dari wajah nya...
Sampai kemudian si anak menyodorkan salah satu apel yang telah digigitnya tadi kepada ibunya.
Dengan sukacita dαn senyum ceria si anak berkata : "Ini untuk Ibu, karna yang ini LEBIH MANIS
Hening.. ternyata anak ingin memberikan yg terbaik buat ibunya...makanya si anak memastikannya
Tidak ada kata2 yg terucap dari bibir ibunya, kecuali senyum dan bola matanya yang berkaca-kaca....tak terasa mengalir air matanya
Siapapun Anda,
seberapapun pengalaman & pengetahuan Anda, jangan tergesa-gesa menilai seseorang, siapapun dia. Bersabarlah...
Janganlah kamu menghakimi, supaya kamupun tidak akan dihakimi....
Berilah kesempatan kepada setiap orang untuk memberikan penjelasan ... dengαή caranya sendiri ..
Tetaplah menjadi orang yg sabar & bijaksana menilai diri orang lain....
Cerita dua buah apel |
Dengan akal pikiran,kita bisa membedakan mana yang baik dan yang buruk dalam kehidupan kita,sehingga kita akan menjadi manusia yang bersifat arif dan bijaksana dalam memandang suatu permasalahan ini untuk menjalani hidup ini...
Janganlah kita mudah bersikap su'udzon(berburuk sangka) pada orang lain tanpa kita tau sebanya dulu....sebaiknya bersikap kusnudzon(berbaik sangka) dan berilah kesempatan orang lain untuk menunjukan ataupun menjelaskan sesuatu kepada kita agar kita tau apa yang dia mau dan dia perbuat sehingga kita bisa menilai dengan benar apa yang mereka perbuat,
Di bawah ini bisa anda simak ceritanya.......
Seorang anak kecil memegang dua buah apel di kedua tangannya.
Ibunya datang mendekat, sambil tersenyum kemudian bertanya "Sayang.., boleh Mama minta satu?"
Si anak memandang ibunya beberapa detik, kemudian dengαή cepat menggigit kedua apelnya bergantian ...
Si ibu berusaha menyembunyikan kekecewaannya, senyumnya telanjur luntur dari wajah nya...
Sampai kemudian si anak menyodorkan salah satu apel yang telah digigitnya tadi kepada ibunya.
Dengan sukacita dαn senyum ceria si anak berkata : "Ini untuk Ibu, karna yang ini LEBIH MANIS
Hening.. ternyata anak ingin memberikan yg terbaik buat ibunya...makanya si anak memastikannya
Tidak ada kata2 yg terucap dari bibir ibunya, kecuali senyum dan bola matanya yang berkaca-kaca....tak terasa mengalir air matanya
Siapapun Anda,
seberapapun pengalaman & pengetahuan Anda, jangan tergesa-gesa menilai seseorang, siapapun dia. Bersabarlah...
Janganlah kamu menghakimi, supaya kamupun tidak akan dihakimi....
Berilah kesempatan kepada setiap orang untuk memberikan penjelasan ... dengαή caranya sendiri ..
Tetaplah menjadi orang yg sabar & bijaksana menilai diri orang lain....
Tag :
Cerita
1 Komentar untuk "cerita tentang dua buah apel"
Emang kadang kita mudah betprasangka jelek
#.silahkan meninggalkan komentar dengan sopan
#.komentar spam tidak akan muncul
#.komentar anda akan di tinjau sebelum di publikasikan